PERPUSTAKAAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SAMARINDA
REPOSITORY
Select Language

Simple Search

Advanced Search
Title :
Author(s) :
  • SEARCHING...

Subject(s) :
  • SEARCHING...

ISBN/ISSN :
GMD : Collection Type : Location :
License

This Software is Released Under GNU GPL License Version 3.

indexed
Visitors
Flag Counter

Statistic
Total Collection:
Title ANALISIS RESPON KONSUMEN TERHADAP STRATEGI BAURAN PEMASARAN (MARKETING MIX) DI APOTEK XM KOTA SAMARINDA
Edition No. 73
Call Number 615.7 Ast A
ISBN/ISSN
Author(s) Astuti Firna - Personal Name
Subject(s) Respon Konsumen
Classification 615
Series Title
GMD Karya Tulis Ilmiah
Language Indonesia
Publisher Akademi Farmasi Samarinda
Publishing Year 2018
Publishing Place Samarinda
Collation 88 hal ; ill ; 23 cm
Abstract/Notes ABSTRAK Apotek merupakan sarana pelayanan kefarmasian tempat dilakukan praktek kefarmasian oleh apoteker. Apotek mempunyai dua fungsi, yaitu memberikan layanan kesehatan kepada masyarakat, sekaligus sebagai tempat usaha yang menerapkan prinsip laba antara lain pemasaran. Salah satu strategi pemasaran yang umumnya digunakan di apotek adalah bauran pemasaran (Marketing Mix) terdiri dari 4P yaitu product, price, place, dan promotion. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh strategi bauran pemasaran terhadap respon konsumen di Apotek XM Kota Samarinda. Penelitian ini adalah penelitian non eksperimental dan metode pengambilan sampel digunakan berdasarkan nonprobalitas sampling yaitu accidental sampling. Data diperoleh dianalisis dengan metode statistik analisis deskriptif. Analisis data dilakukan dengan menghitung rata-rata secara manual dari masing-masing dimensi pe yataan yaitu product (3,56), price (3,44), place (3,57), dan promotion (3,28) berdasarkan skala likert yang berlaku. Gambaran strategi bauran pemasaran di apotek XM didapatkan rata-rata sebesar 3,46. Nilai tersebut dinyatakan kategori Sangat Baik dalam skala likert. Kata kunci: Apotek, Bauran pemasaran, Respon Konsumen, Kuesioner.
Specific Detail Info
Image
File Attachment
LOADING LIST...
Availability
LOADING LIST...
  Back To Previous