PERPUSTAKAAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SAMARINDA
REPOSITORY
Select Language

Simple Search

Advanced Search
Title :
Author(s) :
  • SEARCHING...

Subject(s) :
  • SEARCHING...

ISBN/ISSN :
GMD : Collection Type : Location :
License

This Software is Released Under GNU GPL License Version 3.

indexed
Visitors
Flag Counter

Statistic
Total Collection:
Title Jurnal Ilmu Kefarmasian Indonesia Vol 19 No 2 Oktober 2021
Edition Vol 19 No 2 Oktober 2021
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s)
Subject(s) farmasi
Classification
Series Title
GMD Karya Tulis Ilmiah
Language Indonesia
Publisher Universitas Jember
Publishing Year 2021
Publishing Place Jember
Collation
Abstract/Notes Abstrak: Ikan gabus (Channa striata) secara endemik dipercaya dapat mempercepat proses
penyembuhan luka. Daun sirih hijau (Piper betle L.) memiliki aktivitas sebagai antibakteri. Penyembuhan
luka membutuhkan kondisi yang lembab dan kontak obat yang lebih lama. Salep merupakan sediaan
berbahan dasar lemak serta dapat melembabkan kulit atau area luka karena kontaknya yang lebih lama
terhadap kulit sehingga absorbansi dan efektivianya meningkat. Konsentrat protein ikan merupakan
produk yang dihasilkan dengan cara menghilangkan lemak dan air, sehingga menghasilkan konsentrat
protein yang tinggi. Freeze drying merupakan salah satu metode yang dapat digunakan. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui stabilitas kadar protein dalam sediaan salep kombinasi freeze dry ekstrak
ikan gabus (Channa striata) dan ekstrak etanol daun sirih hijau (Piper betle L.) menggunakan metode
Kjeldahl. Data dianalisis menggunakan aplikasi SPSS versi 25. Terdapat perbedaan signifi kan kadar
protein salep freeze dry dengan salep kombinasi freeze dry fase air dan ekstrak etanol daun sirih hijau
dengan rata-rata kadar protein pada hari ke 28 adalah 6,321% dan 6,630%, sehingga dapat disimpulkan
salep kombinasi freeze dry fase air dan ektrak etanol daun sirih hijau lebih stabil dengan kadar protein
yang lebih tinggi dibanding salep freeze dry ekstrak ikan gabus.
Kata kunci: ikan gabus, sirih hijau, freeze dry, salep, metode Kjeldahl.
Specific Detail Info
Image
File Attachment
LOADING LIST...
Availability
LOADING LIST...
  Back To Previous