PERPUSTAKAAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SAMARINDA
REPOSITORY
Select Language

Simple Search

Advanced Search
Title :
Author(s) :
  • SEARCHING...

Subject(s) :
  • SEARCHING...

ISBN/ISSN :
GMD : Collection Type : Location :
License

This Software is Released Under GNU GPL License Version 3.

indexed
Visitors
Flag Counter

Statistic
Total Collection:
Title STUDI LITERATUR ANALISIS PENGELOLAAN OBAT DI PUSKESMAS BERDASARKAN PERMENKES RI NOMOR 74 TAHUN 2016
Edition No. 63
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s) JERI REGORIUS JUK - Personal Name
Subject(s) Pelayanan Kefarmasian
Puskesmas
Pengelolaan obat
Classification
Series Title
GMD Karya Tulis Ilmiah
Language Indonesia
Publisher Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Samarinda
Publishing Year 2024
Publishing Place Samarinda
Collation
Abstract/Notes STUDI LITERATUR ANALISIS PENGELOLAAN OBAT DI
PUSKESMAS BERDASARKAN PERMENKES RI NOMOR 74

TAHUN 2016

ABSTRAK

Puskesmas merupakan singkatan dari Pusat Kesehatan Masyarakat.
Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun
2019 tentang Puskesmas. Untuk menjamin mutu pelayanan kefarmasian kepada
masyarakat,pemerintah telah memberlakukan suatu stdanar pelayanan kefarmasian
di Puskesmas dengan dikeluarkannya Permenkes RI Nomor 74 tahun 2016 tentang
stdanar pelayanan kefarmasian di Puskesmas. Tujuan penelitian ini adalah untuk
mengetahui kesesuaian pengelolaan obat di Puskesmas berdasarkan Permenkes RI
Nomor 74 Tahun 2016. Penelitian yang dilakukan merupakan jenis penelitian studi
literatur, yang dilakukan dengan cara mengumpulkan, mempelajari dan menelaah
buku-buku serta dokumen yang terkait seperti karya tulis ilmiah, skripsi, dan jurnal
ilmiah. Analisis data dilakukan dengan metode analisis deskriptif berupa data yang
merupakan penelitian kualitatif dengan metode penelitian deskriptif untuk mendapatkan
atau memperoleh informasi yang mendalam tentang kesesuaian pengelolaan obat
berdasarkan Permenkes 2016. Hasil dari kedua puskesmas cibalong dan cibuaya yang
paling terpenuhi yaitu permintaan dengan persentase puskesmas cibalong 83,33%
puskesmas cibuaya 100% dengan kategori sangat baik, sedangkan untuk yang tidak
terpenuhi yaitu penerimaan dengan persentase puskesmas cibalong 60% puskesmas
cibuaya 0% dengan katagori kurang baik/buruk.

Kata kunci: Puskesmas, Pengelolaan Obat, Pelayanan Kefarmasian
Specific Detail Info
Image
File Attachment
LOADING LIST...
Availability
LOADING LIST...
  Back To Previous